RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Sekolah : SMPN 1 KUNINGAN
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : VIII/1
Jenis Teks : Monologue (Recount Text)
Waktu : 3x40 Menit
A.
Standar Kompetensi :
2.
Memahami makna dalam teks lisan fungsional dan monolog pendek sederhana
berbentuk descriptive dan recount untuk berinteraksi dengan
lingkungan sekitar.
6.
Mengungkapkan makna dalam teks lisan fungsional dan monolog pendek
sederhana yang berbentuk descriptive dan recount untuk berinteraksi dengan
lingkungan sekitar.
B.
Kompetensi Dasar :
3.2 Mengungkapkan makna dalam monolog pendek
sederhana dengan menggunakan ragam bahasa tulisan secara akurat, lancar, dan
berterima untuk berinteraksi dengan lingkungan sekitar dalam teks berbentuk
desciptive dan recount.
6.2
Mengungkapkan makna dan langkah retorika dalam esei pendek sederhana dengan
menggunakan ragam bahasa tulis secara akurat, lancar dan berterima untuk
berinteraksi dengan lingkungan sekitar dalam teks berbentuk descriptive dan recount.
C.
Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa
dapat :
1.
Memahami penggunaan simple past tense dalam lirik lagu
dengan penuh rasa ingin tahu.
2.
Memahami recount text yang berkaitan dengan lingkungan
sekitar dengan penuh rasa ingin tahu.
3.
Memahami generic structure yang terdapat dalam recount text dengan penuh ketekunan.
4.
Menuliskan kembali pengalamannya kedalam bentuk recount text dengan penuh
ketekunan dan tanggungjawab.
D.
Indikator
1.
Memahami penggunaan simple past tense dalam lirik lagu.
2.
Memahami recount text yang berkaitan dengan lingkungan
sekitar.
3.
Memahami generic structure yang terdapat dalam recount text.
4.
Menuliskan kembali pengalamannya kedalam bentuk recount text.
E.
Materi Pembelajaran
Last Sunday, My
classmates and I went to Lawu
campsite. We got there to have fun
camping.
First, we set up the tents together. Secondly,
the boys took water from the river
near the campsite. Then, the girls cooked
rice and other food for lunch. After that, some boys played guitar and the other students sang songs and danced.
Finally, we ate lunch together. We felt tired but excited.
Camping
Last weekend, my friends and I went camping.We reached
the camping ground after we walked
for about one and a half hour from the parking lot. We built the camp next to a small river. It was getting darker and colder, so we built a fire camp.
The next day, we spent
our time observing plantation and insects while the girls were preparing meals. In the afternoon we went to the river and caught some fish for supper.
At night, we held
a fire camp night. We sang, danced, read poetry, played
magic tricks, and even some of us performed
a standing comedy.
On Monday, we packed
our bags and got ready to go home.
F.
Metode Pembelajaran
Three-phase
technique
G.
Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan
|
Keterangan
|
Alokasi Waktu
|
Pendahuluan
Apersepsi
|
·
Guru
mempersiapkan siswa untuk belajar (memberi
salam dan memeriksa kehadiran siswa).
·
Siswa
mereview materi sebelumnya.
·
Guru
menjelaskan secara ringkas kegiatan yang akan dilakukan dalam proses
pembelajaran.
|
10 menit
|
Motivasi
|
·
Siswa
memahami mengenai pentingnya materi yang akan dipelajari serta kompetensi
yang harus dikuasai siswa.
|
5 menit
|
Inti
Eksplorasi
|
·
Guru menerangkan proses listening test.
·
Guru memutarkan lagu “Yesterday” karya the beatles.
·
Siswa mendengarkan, mengidentifikasi, dan melengkapi lirik lagu yang
rumpang.
·
Siswa mengumpulkan lembar kerja.
·
Guru dan siswa bersama-sama membahas lirik yang
rumpang.
|
50 menit
|
Elaborasi
|
·
Guru mereview teks recount secara singkat.
·
Guru memberi contoh teks recount yang bertemakan camping.
·
Siswa membuat teks recount dengan tema camping minimal 3 paragraf.
·
Guru memfasilitasi siswa yang mengalami kesulitan.
|
40 menit
|
Konfirmasi
|
·
Siswa
mendapatkan umpan balik positif dan apresiasi terhadap proses pembelajaran
mereka.
|
5 menit
|
Penutup
|
·
Siswa
menyimpulkan mengenai recount text
berdasarkan pemahaman mereka.
·
Siswa
bertanya hal-hal terkait materi pembelajaran ataupun diluar materi.
·
Siswa
menceritakan kendala dan kesulitan yang dihadapi selama kegiatan
pembelajaran.
·
Siswa diberi
tahu oleh guru mengenai materi pembelajaran pada pertemuan yang akan dating.
|
10 menit
|
H.
Sumber Belajar
a.
Buku teks yang relevan.
-
English In Focus for Grade VIII, Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan
Nasional, halaman 60-66.
I.
Penilaian
A.
Teknik dan Bentuk
Indikator
|
Penilaian
|
||
Teknik
|
Bentuk
|
Contoh
Instrumen
|
|
1. Memahami
penggunaan simple past tense dalam lirik lagu.
2. Menuliskan
kembali pengalamannya kedalam bentuk recount text
|
Tes
Tes
|
Tulisan
Tulisan
|
1.
Listen
carefully on the recording, and then fill in the blanks with the best answer!
2.
Make a
recount text about “camping” based on your own experiences!
|
B.
Instrumen Penilaian
Indikator 1
Listen
carefully on the recording, and then fill in the blanks with the best answer!
Yesterday – The Beatles
Yesterday, all my troubles ________ (1) so far
away.
Now it __________ (2) as though they’re here to stay.
Oh, I believe in yesterday.Suddenly, I’m not half the man i ________ (3) to be,
There’s a shadow hanging over me,
Oh, yesterday ________ (4) suddenly.
Now it __________ (2) as though they’re here to stay.
Oh, I believe in yesterday.Suddenly, I’m not half the man i ________ (3) to be,
There’s a shadow hanging over me,
Oh, yesterday ________ (4) suddenly.
Reff :
Why she ______ (5) to go
I don’t know she _______ (6) say.
I ______ (7) something wrong,
Now I long for yesterday.
I don’t know she _______ (6) say.
I ______ (7) something wrong,
Now I long for yesterday.
___________ (8),
love _______(9) such an easy game to play.
Now I need a place to _______ (10) away.
Oh, I believe in yesterday.
Oh, I believe in yesterday.
Back to reff *
Indikator 2
Make a recount text about “camping” based on your own
experiences!
C.
Kunci Jawaban
Indikator 1
Yesterday – The Beatles
Yesterday, all my troubles seemed so far away.
Now it looks as though they’re here to stay.
Oh, I believe in yesterday.Suddenly, I’m not half the man i used to be,
There’s a shadow hanging over me,
Oh, yesterday came suddenly.
Now it looks as though they’re here to stay.
Oh, I believe in yesterday.Suddenly, I’m not half the man i used to be,
There’s a shadow hanging over me,
Oh, yesterday came suddenly.
Reff :
Why she had
to go
I don’t know she wouldn’t say.
I said something wrong,
Now I long for yesterday.
I don’t know she wouldn’t say.
I said something wrong,
Now I long for yesterday.
Yesterday, love was
such an easy game to play.
Now I need a place to hide away.
Oh, I believe in yesterday.
Oh, I believe in yesterday.
Back to reff *
Indikator 2
Depend on student’s
product.
D.
Pedoman Penilaian
Indikator 1
1. Untuk tiap nomor, tiap
jawaban benar skor 2
2. Jumlah skor maksimal 5 x 2 =
10
3. Nilai maksimal = 10
4. Nilai Siswa = 

Uraian
|
Skor
|
Jawaban benar dengan kalimat sempurna
Jawaban benar dengan kalimat kurang sempurna
Jawaban salah
|
2
1
0
|
Indikator 2
No
|
Aspek yang dinilai
|
Skor
|
|||
1
|
2
|
3
|
4
|
||
1
|
Content
(Isi)
|
|
|
|
|
2
|
Text
Organization / Rhetoric (tata tulis)
|
|
|
|
|
3
|
Vocabulary
(Kosakata)
|
|
|
|
|
4
|
Grammar
(tata bahasa)
|
|
|
|
|
5
|
Appropriateness
of language conventions (punctuation, spelling & mechanics ) (tanda baca,
ejaan dan mekanik)
|
|
|
|
|
|
Jumlah
|
|
|
|
|
Keterangan skor :
4 = Sangat baik
3 = baik
2 = cukup
1 = kurang baik
Kriteria penilaian dapat
dilakukan sebagai berikut :
Skor maksimal 4 x 4 = 16
Penentuan nilai : Nilai siswa =
Skor diperoleh X 100
Skor
maksimal
Kuningan, 20 Oktober 2013
Mengetahui,
Guru Pamong
Hj. Neni Triana, S.Pd
NIP. 19780809
200312 2 003
|
Praktikan PPL FKIP-UNIKU
Yanah Nurhasanah
NIM. 2010041231
|
No comments:
Post a Comment